Tingkatkan Mutu Lulusan, IAIN Palangka Raya Gelar Seminar Kurikulum Berbasis Outcome Based Education (OBE)

Palangka Raya – Kelayakan kompetensi lulusan menjadi pendorong utama bagi perguruan tinggi untuk terus berinovasi untuk menciptakan lulusan yang bermutu. Melihat Dunia usaha dan dunia industri juga menuntut lulusan Perguruan Tinggi bukan hanya memiliki kemampuan akademik namun juga telah siap Read More …

Tindaklanjuti Surat Edaran PO BKD, LPM Adakan BIMTEK Penggunaan SISTER untuk pelaporan BKD

Palangka Raya – Menindaklanjuti  Surat Edaran Pelaksanaan Pedoman Operasional Beban Kerja Dosen Nomor 1584/E4/KK.00/2021 Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya mengadakan Bimbingan Teknis (BIMTEK) Penggunaan aplikasi Sistem Informasi Sumberdaya Terintegrasi (SISTER) untuk pelaporan beban kerja Read More …

Tutup Rangkaian Kegiatan Audit Mutu Internal Tahun 2022, LPM Adakan Rapat Tinjauan Manajemen

Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya konsisten laksanakan siklus Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI), salah satunya melalui Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) yang merupakan salah satu siklus yang ada pada PPEPP (Penetapan, Pelaksanaan, Evaluasi, Peningkatan dan Read More …

Studi Banding di IAIN Bone: LPM IAIN Palangka Raya Belajar Tentang Pengembangan Sistem Pengelolaan Mutu Berbasis Online

Bone – Jum’at 11 Desember 2020, rombongan LPM IAIN Palangka Raya disambut langsung oleh Rektor IAIN Bone, Prof. Dr. A. Nuzul, S.H., M.Hum. didampingi Wakil Rektor I Bidang Akademik dan Pengembangan Kelembagaan Dr. Nursyirwan , S.Ag., M.Pd. dalam rangka benchmarking Read More …